Home » » Dapat uang dari internet dalam waktu singkat? Bohong banget

Dapat uang dari internet dalam waktu singkat? Bohong banget

Ya, karena saya hampir tertipu dengan tawaran dan godaan selama menjelajahi bisnis internet. Sebaiknya anda berfikir dulu sebelum terjun ke bisnis online. Karena bisnis online tidak semudah yg kita bayangkan, bisnis online sama kerasnya dengan bisnis offline. Bila anda salah melangkah 1 kali saja maka hilanglah uang kita. Tidak ada bisnis yg langsung dapat untung/uang mendadak. Semua itu harus ada usaha, tanpa usaha bagaimana kita dapat hasil? Ya kalau anda benar-benar ingin terjun ke bisnis online sebaiknya anda terlebih dahulu mengetauhi bisnis online apa yg akan anda jalani. Dan anda akan lebih faham bisnis online bila anda belajar otodidak. Karena belajar sendiri akan lebih bersemangat dan tidak mudah menyerah. Bila anda memiliki banyak waktu, sebaiknya anda membuat blog saja. Karena di blog tidak ada kasus penipuan, sehingga lebih aman untuk pemula. Sebaiknya anda memilih blogspot saja karena blogspot milik google dan bila terindex berada di tingkat atas di banding wordpress. Buatlah blog yg berbahasa inggris karena setiap blog anda di review 1000 orang dari Amerika, Kanada,dll anda mendapat $2-$4. Tetapi anda sebelumnya harus mendaftar di google adsense. Kalau anda membuat blog berbahasa indonesia lebih baik anda daftarkan blog anda ke PPC lokal yg terpercaya. Contohnya Kumpul blogger, Adsensecamp dll. Karena saya sendiri juga baru saya belum mendaftar tapi saya akan segera daftar. PPC akan membayar kita jika orang yg mereview blog kita dan mengklik iklan dari PPC tersebut. Janganlah lupa untuk mengupdate artikel blog anda secara teratur contoh: setiap 1 minggu di update 1 kali dll. Semoga ini bermanfaat bagi anda.

0 komentar:

Posting Komentar

Pengikut

Diberdayakan oleh Blogger.